Laga Persahabatan Sepak Bola Antara Kodim Tuban Vs Persatu Senior Di Stadion Loka Jaya

    Laga Persahabatan Sepak Bola Antara Kodim Tuban Vs Persatu Senior Di Stadion Loka Jaya

    TUBAN, - Tim Sepak Bola Kodim 0811/Tuban yang beranggotakan Para Danramil, Perwira Staf serta beberapa anggota Bintara maupun Tamtama mengasah kemampuan mengolah Sikulit bundar dengan Tim Sepak Bola legendaris Persatu, yang di laksanakan di Stadion Loka Jaya, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jumat (19/07/2024).

    Tim Sepak Bola Kodim 0811/Tuban dalam laga tersebut dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 0811/Tuban Letkol Inf Dicky Purwanto, S.Sos., M.I.P., mengingatkan kepada para pemain untuk tampil dengan maksimal dan menjaga sportivitas demi menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, karena tujuan kegiatan olahraga bersama ini untuk memupuk sinergitas serta menjalin tali silaturahmi dengan pemain sepakbola legendaris Persatu senior agar pemain sepakbola Kodim 0811/Tuban mendapatkan pengalaman serta mendapatkan ilmu dari bermain sepakbola.

    ”Melalui kegiatan sepak bola itu diharapkan terjalin silaturrahmi yang positif serta mendapatkan Skill bermain Sepakbola”, Terang Dandim Tuban. (Farozich)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0811/Tuban Terima Piagam Penghargaan...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Gizi Ibu Dan Balita Stunting,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Danramil 0811/20 Grabagan Hadiri Pembukaan Turnamen Bola Volly Dahor Cup II Tahun 2024
    Gembleng Para Taruna SMK TJP Tuban, Babinsa Koramil 0811/01 Kota Berikan Pelatihan Dasar Kepemimpinan
    Pererat Sinergitas Di Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 0811/07 Soko Komsos Dengan Aparat Pemerintah Desa
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Jadikan Inspirasi Dan Motivasi Bagi Para Ibu ‘Aisyiyah, Danramil 0811/04 Merakurak Menghadiri Kegiatan Seminar Parenting Bersama Ikatan Guru Aisyiyah Bustanul Athfal
    Anggota Persit Kodim 0811/Tuban Raih Juara 1 Kategori Lomba Karaoke Dewasa Dalam Rangka HUT Ke-76 Korem 082/CPYJ
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Danramil 0811/20 Grabagan Hadiri Pembukaan Turnamen Bola Volly Dahor Cup II Tahun 2024
    Cegah Konflik Antar Perguruan Silat, Tugu PSHT di Kecamatan Palang Disulap Jadi Tugu Pancasila 
    Ciptakan Sekolah Yang Ramah Anak, Babinsa Prambontergayang Koramil 0811/07 Soko Hadiri Deklarasi
    Dandim 0811 Tuban Ajak Anggota Olahraga Bersama Bersama
    Pelihara Persatuan Dan Kesatuan Bangsa : Pesan Dandim 0811/Tuban Dalam Rangka Pelantikan Pengurus FKPPI Kabupaten Tuban
    Babinsa Koramil 0811/13 Tambakboyo Karya Bakti Runtuhnya Atap Rumah Milik Warga Binaan

    Ikuti Kami